Quiz PBKK - Membuat Aplikasi Booking Ticket Menggunakan Codeigniter

Nama : Khariza Azmi Alfajira Hisyam

NRP : 5025201044

Kelas : PBKK B

Tahun : 2023


Quiz PBKK - Membuat Aplikasi Booking Ticket Menggunakan Codeigniter

Deskripsi Aplikasi : 

Aplikasi Bus.in ini berfokus pada pemesanan tiket bus secara online. Aplikasi ini membantu untuk melacak jadwal bus, daftar sebagai penumpang, mendapatkan tiket dan lain-lain. Sistem juga dapat digunakan pada sisi manajemen admin pengelola bus.

Fitur - fitur :

1. Klien

  • Membuat akun dalam aplikasi
  • Login
  • Melihat jadwal bus yang tersedia
  • Melakukan pemesanan tiket bus
  • Memilih kursi bus
  • Melakukan pembayaran
  • Melakukan konfirmasi pembayaran
  • Melihat status tiket
  • Mencetak kode QR tiket

2. Admin 

  • Menambahkan bus yang sedang beroperasi
  • Menambahkan rute perjalanan bus
  • Memanajemen jadwal bus
  • Melihat status pemesanan tiket klien
  • Mengkonfirmasi pembayaran klien 
  • Melihat laporan penjualan tiket
  • Membuat announcement

Desain Interface : Link Design Figma


Link Repository : https://github.com/KharizaAzmi/Quiz-CI-BusTiket.git




Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tugas 1 PBKK - Membuat Aplikasi Console dan Aplikasi Dekstop Sederhana

EAS PBKK Tahun 2023

EAS Pemrograman WEB